728x90 AdSpace

­
  • Latest News

    Sabtu, 17 November 2012

    KFGQPC Uthman Taha Naskh, Font Komputer gaya Naskhi

    Penulisan teks ayat, hadits atau kutipan-kutipan berbahasa arab pada dokumen atau untuk keperluan setting buku membutuhkan jenis font yang mudah dibaca dan indah dipandang mata. Dahulu, font Traditional Arabic paling sering digunakan untuk keperluan itu karena bentuknya yang simple dan penempatan syakal (harakat) yang teratur dan serasi. Font lain yang juga bisa dijadikan alternatif adalah Arabic Typesetting.

    Mujjama’ al Malik Fahd Lithiba’atil Mushaf As Syarif atau King Fahd Glorious Quran Printing Complex (KFGQPC) mengeluarkan jenis Font yang bisa memberikan variasi yang baik untuk penulisan teks-teks arab bernama KFGQPC Uthman Taha Naskh , diberinama demikian karena font tersebut bergaya naskh dan desain penulisannya mengacu pada tulisan kaligrafer mushaf terkenal Syaikh Utsman Thaha.

    Berikut contoh tampilan Font KFGQPC Uthman Taha Naskh Reguler

    arabic font-Uthman Thaha-Kaligrafi Arab

    KFGQPC Uthman Taha Naskh Bold

    Font-Uthman Thaha-Naskh-bold-menulis arab-teks-font arab

    Bentuknya yang menyerupai tulisan tangan dengan gaya naskhi dan penempatan harakat nya yang serasi menjadikan Font ini menjadi pilihan baru untuk penulisan teks-teks arab pada buku-buku Islam.

    Hemat kami, untuk penulisan teks arab yang bervariasi dan bisa membedakan antara teks al Qur’an , Hadits, dan aqwal (perkataan) ulama ataupun sya’ir, hendaknya masing masing dibedakan dengan memilih font yang sesuai. Misalnya :

    Jadi silahkan anda mengunduh Font KFGQPC Uthman Taha Naskh melalui link dibawah ini :

    KFGQPC Uthmanic Script HAFS Regular

    KFGQPC Uthmanic Script HAFS  BOLD

    • Blogger Comments
    • Facebook Comments

    16 komentar:

    1. terima kasih..hatur nhun..moga2 jadi pahala ganjaran buat qta smua..aminn

      BalasHapus
      Balasan
      1. Kfgqpc Uthman Taha Naskh, Font Komputer Gaya Naskhi - Spesialis Desain Grafis And Multimedia Konsep Dan Konten Islami >>>>> Download Now

        >>>>> Download Full

        Kfgqpc Uthman Taha Naskh, Font Komputer Gaya Naskhi - Spesialis Desain Grafis And Multimedia Konsep Dan Konten Islami >>>>> Download LINK

        >>>>> Download Now

        Kfgqpc Uthman Taha Naskh, Font Komputer Gaya Naskhi - Spesialis Desain Grafis And Multimedia Konsep Dan Konten Islami >>>>> Download Full

        >>>>> Download LINK t5

        Hapus
    2. saya punya tools berupa keyboard layout yang sangat mudah digunakan, saya susun huruf arab sesuai dengan abjad latin. silakan lihat reviewnya di blog saya http://pandansarian.blogspot.co.id/2012/10/setting-keyboard-biar-gampang-nulis-arab.html
      dan toolsnya bisa didonlot di https://drive.google.com/file/d/0Bz-QWz9ta7i5cEtOZFV0VVE3cWM/view

      BalasHapus
    3. terima kasih.. semoga bermanfaat dan pahala dari sisi Alloh selalu tercurah limpah kepada anda.. aamiin

      BalasHapus
    4. stelah font nya di download , diapakan??

      BalasHapus
    5. setelah download, ko ga bisa di paste ke windows font?

      BalasHapus
    6. rencananya mau masukkan ke word, tapi koq gabisa ya?
      tolongin donk.

      BalasHapus
    7. These sites are stable, offer instant payments in your paypal and are not meant to make you fool.
      Take the time to extend your program from the starting as well as the foundation could keep on providing the company well ahead of the
      establishment phase. Unless you incorporate some technical
      exposure to web servers you might battle to perform your own server management and administrative tasks.강남오피

      BalasHapus
    8. Kalau aku biasa menggunakan software bantunya ArabicPad. Software bikinan anak negeri yang perlu dapat banyak support menurutku.
      Pengoperasiannya sangat guampang, huruf hampir sama dengan di keyboard.
      Misal pada tombol K muncul huruf KAF, bila Shift+K menjadi KHO.
      untuk harakat fathah pada tombol E, jika diketik 2x menjadi fathah tanwin.
      Silahkan dicoba, siapa tahu dapat memenuhi ekspektasi juragan2 disini. Yaa... itung-itung sekalian mensupport karya anak bangsa sendiri, biarpun cuma sekedar doa jg gk papa...

      BalasHapus
      Balasan
      1. thanks mas budi.. saya akhirnya nemu arabicPad nya.. makasih udah di jelasin

        Hapus

    Item Reviewed: KFGQPC Uthman Taha Naskh, Font Komputer gaya Naskhi Rating: 5 Reviewed By: fath-multimedia
    Scroll to Top